Universitas Gadjah Mada Magister Pengelolaan Lingkungan
Sekolah Pascasarjana
Universitas Gadjah Mada
  • Home
  • Tentang MPL
    • Indentitas Program MPL
    • Tujuan
    • Visi & Misi
    • Pengelola dan Staf MPL
  • Admisi
    • Lama study
    • Pendaftaran
    • Kurikulum
    • Akreditasi Prodi
  • Thesis
    • Tema Thesis
  • Fasilitas
  • Kerjasama
  • Beranda
  • News
  • Praktikum Sistem Informasi Geografi

Praktikum Sistem Informasi Geografi

  • News
  • 20 June 2024, 06.52
  • Oleh: faisal.geo
  • 0

Pada 28 Mei 2024, mahasiswa Program Magister Pengelolaan Lingkungan (MPL) melakukan praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG) di Studio MPL, Fakultas Geografi, Gedung B, Lantai 3. Mereka menggunakan aplikasi ArcGIS untuk mapping, modeling, analisis, dan manajemen data, dengan tujuan mengkaji isu lingkungan. Praktikum ini dipimpin oleh Dr. Nur Muhammad Farda, S.Si., M.Cs., sebagai penutup mata kuliah SIG. Tujuan praktikum ini adalah agar mahasiswa dapat mengaplikasikan konsepnya dalam kehidupan sehari-hari dan mengembangkan soft skill yang berguna di dunia kerja.

Leave A Comment Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

Universitas Gadjah Mada

Magister Pengelolaan Lingkungan
Sekolah Pascasarjana
Universitas Gadjah Mada
Yogyakarta 55281 Indonesia
tlp : 0813 2858 5010
Fax: +62 274 – 545965

© Universitas Gadjah Mada

KEBIJAKAN PRIVASI/PRIVACY POLICY

[EN] We use cookies to help our viewer get the best experience on our website. -- [ID] Kami menggunakan cookie untuk membantu pengunjung kami mendapatkan pengalaman terbaik di situs web kami.I Agree / Saya Setuju